Site icon PosmetroTV24

Kabar Bahagia, Al Ghazali Resmi Menikah Dengan Alyssa Daguise

Kabar Bahagia

Kabar Bahagia, Al Ghazali Resmi Menikah Dengan Alyssa Daguise

Kabar Bahagia Datang Dari Dunia Hiburan Tanah Air Yaitu Al Ghazali, Putra Sulung Dari Pasangan Musisi Terkenal Ahmad Dhani Dan Maia Estianty. Kini resmi menikah dengan kekasih lamanya, Alyssa Daguise, pada Minggu, 16 Juni 2025. Prosesi akad nikah berlangsung secara khidmat dan tertutup di Hotel The St. Regis, Jakarta Selatan, hanya di hadiri keluarga inti dan sahabat terdekat. Pasangan ini memilih konsep pernikahan yang intim dan penuh kehangatan. Kemudian jauh dari kemewahan berlebihan meskipun keduanya berasal dari keluarga publik figur. Dalam suasana haru, Al mengucapkan ijab kabul dengan tenang dan lantang.

Ia memberikan mas kawin berupa logam mulia seberat 16,6 gram. Dan uang tunai sebesar 2.025 euro, angka yang menyimbolkan tanggal pernikahan mereka: 16-06-2025. Alyssa tampil anggun dalam balutan kebaya silver rancangan Tex Saverio lengkap dengan siger khas Sunda. Sementara Al tampil gagah mengenakan beskap Jawa rancangan Agus Lim dan Penny Arie, mengenang akar budaya keluarga mereka. Tentunya pernikahan ini telah di persiapkan sejak awal tahun, dengan dukungan penuh dari kedua orang tua. Ahmad Dhani menyebut pernikahan anak sulungnya sebagai “momen penting yang di tunggu-tunggu keluarga” Kabar Bahagia.

Selanjutnya Maia Estianty hadir secara langsung dalam momen sakral pernikahan putra sulungnya, Al Ghazali, dengan Alyssa Daguise. Sebagai seorang ibu, kehadiran Maia tidak hanya menjadi bentuk restu, tetapi juga simbol kasih sayang. Dan dukungan yang tulus kepada perjalanan baru sang anak. Maia tampil elegan dalam balutan kebaya modern berwarna pastel. Penampilannya yang anggun dan penuh wibawa mencerminkan sosok seorang ibu yang bahagia sekaligus haru melepas putranya ke jenjang kehidupan baru Kabar Bahagia.

Tentunya Acara Ini Turut Di Meriahkan Oleh Musisi Kenamaan, Termasuk Personel Dewa 19

Kemudian Maia membagikan momen istimewa itu melalui akun media sosial pribadinya. Dalam unggahannya, ia menyampaikan ucapan syukur dan doa untuk Al dan Alyssa. Dan Maia juga menulis pesan menyentuh agar pernikahan mereka menjadi rumah tangga yang sakinah, mawaddah, warahmah. Lalu rangkaian pernikahan di lanjutkan dengan acara ngunduh mantu dan resepsi pada 17 dan 19 Juni, bertempat di Jakarta Convention Center (JCC). Resepsi ini di rancang dengan nuansa “Javanese Royal Wedding” yang menggabungkan unsur tradisi dan modernitas. Tentunya Acara Ini Turut Di Meriahkan Oleh Musisi Kenamaan, Termasuk Personel Dewa 19. Dan sejumlah artis undangan seperti Aurel Hermansyah dan Raffi Ahmad. Pasangan ini juga meluncurkan kanal YouTube bernama “The ALs”. Tempat mereka membagikan persiapan pernikahan dan momen-momen spesial sebagai pasangan suami istri.

Pastinya pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise menjadi sorotan publik bukan hanya karena status selebriti mereka, tetapi juga karena kesederhanaan. Dan kedalaman makna yang mereka pilih dalam hari bahagia mereka. Semoga rumah tangga Al dan Alyssa selalu di penuhi cinta, kebahagiaan dan keberkahan. Apalagi kisah cinta mereka telah mencuri perhatian publik sejak awal hubungan mereka di ketahui. Sebelumnya pasangan ini menjalani hubungan yang cukup panjang dan penuh dinamika, hingga akhirnya resmi menikah. Al Ghazali dan Alyssa Daguise pertama kali di kabarkan dekat di tahun 2016. Saat itu, Alyssa yang memiliki darah campuran Indonesia-Prancis masih tinggal di luar negeri dan di kenal sebagai selebgram dan model. Mereka bertemu melalui lingkaran pertemanan. Dan hubungan keduanya pun mulai berkembang. Seiring berjalannya waktu, hubungan Al dan Alyssa sempat beberapa kali mengalami pasang surut.

Dan Kabar Bahagia Pun Datang Saat Al Melamar Alyssa Secara Resmi Di 2023

Mereka beberapa kali di kabarkan putus, lalu kembali bersama. Dan salah satu momen paling mencuri perhatian terjadi saat 2021. Ketika mereka di kabarkan berpisah cukup lama. Namun, meski sempat menjalin hubungan dengan orang lain. Al dan Alyssa terlihat kembali menjalin komunikasi dan saling mendukung di media sosial. Hubungan mereka tetap menjadi sorotan karena keduanya sering terlihat saling mendoakan. Kemudian memberi dukungan meski tidak selalu mengumumkan status secara terbuka. Dan Kabar Bahagia Pun Datang Saat Al Melamar Alyssa Secara Resmi Di 2023. Al menyebut bahwa ia telah mantap memilih Alyssa sebagai pendamping hidup. Keduanya mendapat restu penuh dari kedua belah pihak keluarga. Tentu Maia Estianty, ibu Al, secara terbuka mendukung hubungan mereka. Ia menyebut Alyssa sebagai sosok yang sopan, anggun dan cocok untuk anaknya. Ahmad Dhani, ayah Al, juga menyampaikan dukungan dan mengaku senang memiliki menantu seperti Alyssa.

Menjelang pernikahan, Al dan Alyssa meluncurkan kanal YouTube berjudul “The ALs”. Di sana, mereka membagikan persiapan pernikahan. Dengan dekorasi rumah baru, hingga kegiatan pra-nikah seperti foto prewedding. Banyak penggemar menilai pasangan ini makin dewasa. Dan harmonis dalam membangun hubungan mereka. Kini setelah hampir sembilan tahun mengenal dan mencintai satu sama lain. Mereka berdua akhirnya resmi menikah. Prosesi akad nikah berlangsung khidmat dan penuh kehangatan. Pastinya menjadi puncak dari perjalanan panjang mereka. Maka perjalanan cinta Al dan Alyssa menunjukkan bahwa cinta sejati tidak selalu berjalan mulus. Sebelumnya hubungan mereka menghadapi banyak tantangan. Namun tetap bertahan dan tumbuh. Dan mereka kini menjadi suami istri yang siap membangun masa depan bersama.

Mereka Kini Telah Menyusun Sejumlah Rencana Untuk Kehidupan Mereka Sebagai Pasangan Suami Istri

Kini kisah mereka menjadi inspirasi bahwa kesabaran, kesetiaan. Dan saling memahami bisa membawa cinta menuju akhir yang indah. Setelah resmi menikah Mereka Kini Telah Menyusun Sejumlah Rencana Untuk Kehidupan Mereka Sebagai Pasangan Suami Istri. Meskipun keduanya tidak terlalu banyak membagikan detail secara terbuka. Tapi beberapa informasi dari media dan wawancara menunjukkan arah yang mereka tuju. Mereka telah menyiapkan hunian pribadi di Jakarta yang di rancang sesuai dengan selera mereka berdua. Rumah tersebut di sebut memiliki nuansa modern dan minimalis. Namun tetap hangat dan nyaman sebagai tempat membangun kehidupan baru. Al dan Alyssa juga berencana memperkuat kehadiran mereka di media sosial dan YouTube melalui kanal “The ALs”. Kanal ini akan berisi konten tentang kehidupan sehari-hari mereka sebagai pasangan muda. Dan termasuk rutinitas rumah tangga, traveling dan proyek-proyek kreatif yang sedang mereka jalani.

Langkah ini menunjukkan bahwa mereka ingin berbagi perjalanan kehidupan mereka dengan cara yang positif dan inspiratif bagi penggemar. Dari sisi karier, Al Ghazali di kabarkan tetap akan melanjutkan aktivitasnya di dunia musik dan perfilman. Ia juga terbuka untuk berkolaborasi dengan istrinya di berbagai proyek kreatif. Sementara Alyssa, yang memiliki latar belakang di bidang fashion dan media digital. Pastinya berencana untuk mengembangkan usaha di dunia kecantikan dan gaya hidup. Ada kemungkinan ia akan meluncurkan brand sendiri atau terlibat dalam proyek bisnis bersama Al. Dan mereka juga tidak menutup kemungkinan untuk tinggal sementara di luar negeri. Khususnya Prancis atau Bali, baik untuk berlibur maupun mengejar peluang kerja dan bisnis. Namun untuk saat ini, mereka fokus menikmati masa awal pernikahan dan membangun pondasi keluarga yang kuat Kabar Bahagia.

Exit mobile version